top of page

IMATEK KM FT UNSRI

Mahasiswa/i Jurusan Teknik Kimia Universitas Sriwijaya bernaung dalam Ikatan Mahasiswa Teknik Kimia Keluarga Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Sriwijaya (IMATEK KM FT UNSRI).

 

IMATEK KM FT UNSRI yang merupakan Organisasi Mahasiswa (Ormawa) Teknik Kimia FT UNSRI pada awalnya bernama Ikatan Mahasiswa Kimia Teknik Fakultas Teknik Universitas Sriwijaya (IMAKITEK FT UNSRI). IMAKITEK sendiri berdiri pada 10 September 1966.

 

Selanjutnya IMAKITEK FT UNSRI berubah nama menjadi IMATEK KM FT UNSRI dan pada 26 September 1987, IMATEK KM FT UNSRI menjadi salah satu pelopor berdirinya Badan Koordinasi Kegiatan Mahasiswa Teknik Kimia Indonesia (BKKMTKI).

 

Pada tahun 2003, IMATEK KM FT UNSRI berubah nama menjadi IMATEK KM FT UNSRI berdasarkan hasil dari Musyawarah Raya (Musra).

 

Pada tahun selanjutnya, tepatnya pada Deklarasi 23 Agustus 2014 yang mempertemukan Ketua Himpunan (Kahim) Ormawa Teknik Kimia yang menjadi pelopor berdirinya BKKMTKI menghasilkan keputusan bahwa Forum Nasional Nanoteknologi menjadi event khas dari IMATEK KM FT UNSRI untuk selanjutnya.

 

Pada 10 September 2015, IMATEK KM FT UNSRI menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) I BKKMTKI yang pertama.

Contact Us.

Adress : Jl. Raya Palembang - Indralaya, Km.32, Indralaya

E-Mail  : imatekkmftunsri@gmail.com

Phone  : +62 813 64559827 (Jefry) / +62 823 71632594 (Alda)

Opening Hours.

Monday - Friday

11 am - 11 pm

Saturday - Sunday

10 am - 12 am

Find Us.

IMATEK KM FT UNSRI

Fakultas Teknik Kimia Unsri

© 2015 by Dept. Medinfo IMATEK KM FT UNSRI

  • Wix Facebook page
  • Instagram Social Icon
  • Wix Twitter page
  • Wix Google+ page
bottom of page